PENANDATANGANAN KERJASAMA ANTARA FMIPA UNTAN DENGAN BPSPL PONTIANAK

Pontianak, Rabu (8/11). Bersamaan dengan kegiatan Talkshow dalam rangka Dies Natalis Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Tanjungpura, dilaksanakan pula penandatanganan kerjasama antara Untan dan FMIPA Untan dengan Balai Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Laut Pontianak, Kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia. Kerjasama ini bertujuan untuk meningkatkan dan mengembangkan riset, Read more…

TALKSHOW “SIKAP INDONESIA DALAM REVOLUSI INDUSTRI 4.0” DALAM RANGKA DIES NATALIS KE 17 FMIPA UNTAN

Pontianak, Rabu (8/11). Dalam rangka memperingati Dies Natalis Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Tanjungpura, dilaksanakan Talkshow dengan tema “Sikap Indonesia dalam menghadapi Revolusi Industri 4.0” Kegiatan ini dilaksanakan di Ruang Sidang Senat FMIPA Untan. Acara ini dihadiri oleh Dekan FMIPA Untan, para Dekan Fakultas di lingkungan Universitas Tanjungpura, Read more…

Kunjungan Dosen Program Studi Ilmu Kelautan FMIPA Untan ke Kantor BPSPL Pontianak

Senin (22/10). Sejumlah dosen Program Studi Ilmu Kelautan, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Tanjungpura melaksanakan kunjungan ke kantor Balai Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Laut Pontianak (BPSPL Pontianak). BPSPL Pontianak sendiri merupakan unit kerja dibawah Direktorat Jenderal Pengelolaan Ruang Laut, Kementerian Kelautan dan Perikanan yang wilayah kerjanya meliputi seluruh Read more…

Sosialisasi Rencana Lokakarya Kurikulum Program Studi Ilmu Kelautan FMIPA Untan

Selasa (2/10) bertempat di gedung H, FMIPA Universitas Tanjungpura, dalam rangka lokakarya kurikulum semua Program Studi yang akan diadakan oleh Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Tanjungpura, jajaran dosen Jurusan/ Program Studi Ilmu Kelautan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Tanjungpura mengadakan sosialisasi mengenai rencana perubahan kurikulum Program Read more…